Kamis, 28 April 2011

kisah romantis sang cleaning service

waktu itu ina dan teman-teman sekosnya pergi ke sebuah mall yang terbesar di kota tempat mereka menuntut ilmu, sebuah kota di sumatra barat. Ina dan the gank berniat menghabiskan waktu malam minggunya. maklumlah, mereka semua adalah IJOLUMUT yang kepanjangannya adalah, ikatan jomblo lucu dan imut...^_^. so, mereka pikir, dari pada menghabiskan waktu di kost sambil dengerin temen ditelponin sama pacar nya, ataw malah lihatin temen yang di apel-in ma pacarnya (hu....hiks....iri. T_T) mending keluar rumah aja. cari angin segar yang kalau kelewat segar malah bisa masuk angin.




ya, itulah sekilas tentang Ina dan gank IJOLUMUT nya. Dan sesampainya di mall itu, tanpa dikomandoi lagi pandangan mereka langsung menyapu seluruh penjuru mall. Dan, "OMG..." teriak mereka bersamaan. Ina yang sedari tadi pandangannya tertuju pada kejadian unik yang terjadi di sudut sana ikut terkejut karena jeritan teman-temanya. "ada apa sich..???" tanya Ina dengan nada sedikit kesal.. "itu, lihat, ada diskon" jawab salah satu teman Ina yang paling cerewet. "yupz, diskon buah 70%, OMG, ini yang telah lama kunanti-natikan" jawab teman Ina yang lainnya yang juga agak sedikit lebay. 'huft, kalian ini bikin malu nama besar gank IJOLUMUT aja" omel Ina kepada sahabat-sahabat tercintanya.

Ina tidak perduli dengan kehebohan yang dilakukan teman-temanya pada saat di mall itu, bahkan Ina tidak mau masuk ke area foodcourt. Ina lebih memilih mencari tempat yang nyaman untuk duduk sambil memperhatikan objek yang ada dihadapannya.

Ina tersebyum kecil pada dirinya sendiri, sambil melihat kejadian itu. kisah romantis sang cleaning service di mall itu telah membuat ina berdecak kagum.

dihadapannya ada sepasang cleaning service, yang cewek sedang mengepel lantai sambil tersentum malu dan yang cowok sambil mengipas-ngipas lantai yang di pel, dia mngeluarkan kata-kata nan indah alias rayuan maut. pada kenyataanya, itulah yang terjadi.

Ina menjadi asik dengan piirannya sendiri. menilai, mengkritik, bahkan memuji hal yang dilakukan pekerja cleaning service yang sedang tertusuk panah cinta. dan mereka melakukan pekerjaan yang sebenarnya sangat berat dan sangat melelahkn (coba bayangkan, segitu besarnya mall itu harus mereka bersihkan dengan keadaan pengunjung yang selalu lalu lalang setiap saat, lets think about that...) tapi dengan cinta dan mereka pun meakukan nya bersama, maka jadi lebih ringan.

dan tiba-tiba, Ina terkejut, karena teman-temannya lagi-lagi mengagetkannya. ternyata mereka sudah selesai berputar-putar dan sedikt berbelanja disana. dan mereka punmemutuskan untuk pulangkarna waktu telah manujukkan pukul 22.00 wib dan itu pun berarti kurang lebih selama 58 menit 49 detik Ina duduk bermenung sambil memperhatikan objek unik didepannya.
"hehehe...."lagi-lagi Ina tersenyum karena lulu plus heran terhadap dirinnya sendiri.
Ina...oh...Ina....
dan ini akan menjadipengalaman hidup yang tak kan terlupakan.

2 komentar: